Senin, 27 Agustus 2012

Makanan Untuk Memperlancar ASI

tokoniaga -  Makanan Untuk Memperlancar ASI   - Memperlancar ASI itu perlu, banyak teman bercerita kepada saya, bahwa mereka tidak dapat memberikan ASI untuk sang buah hati karena tidak lancar keluarnya. Hal ini sangat disayangkan karena ASI adalah sesuatu yang sangat berharga bagi bayi mereka, sesuatu yang hanya bisa didapatkan sekali untuk seumur hidup mereka. Karena itu sang ibu perlu tahu Makanan Untuk Memperlancar ASI ini yang dikutip dari http://buahati.info. Kenapa ada mama yang dapat memberikan ASI, bahkan ASI exclusive (6-12 bulan) namun ada juga yang tidak dapat? Jawabnya sederhana :KEMAUAN! Mungkin anda berpikir, saya mau tapi air susu yang keluar sedikit sekali. Saya mau, tapi saya kan bekerja di kantor, tidak mungkin membawa bayi saya disaat bekerja. Saya mau, tapi bayinya yang menolak atau marah karena sudah lapar atau sudah capek menyusu tapi tidak mendapatkan hasil.


Untuk memperlancarASI  kami membaca banyak literatur dan mendengar saran dari kawan dan tetangga yang sudah berpengalaman. Beberapa yang sudah dicoba yaitu makan jagung goreng,  minum jahe merah, makan daun katu, makan daun bayam dan minum jamu tradisional. Dari beberapa resep tersebut ternyata tidak semua secara signifikan meningkatkan ASI. Hanya satu resep yang menurut istri paling manjur dan murah yaitu makan daun katu.
Berikut ini beberapa makanan dari tumbuhan yang direkomendasikan oleh para orang tua guna memperlancar ASI (sebagian ibu muda ada yang berhasil memperlancar dan memperbanyak ASI mereka dengan mengonsumsinya):

Makanan Untuk Memperlancar ASI 

1. Daun Katuk. Mengandung vitamin A, C, B1, zat besi, kalium, protein, fosfor, sterol, alkaloid, asam seskuiterna. Dipercaya sayuran daun katuk bisa membantu meningkatkan air susu ibu yang cukup signifikan.
2. Bayam Hijau dan Bayam Merah. engandung vitamin A, B6, C, E K, asam folat, zatbesi, karoten, thiamin. Bayam yang berwarna merah dan ijo tua baik untuk membantu menurunkan sistem kekebalan yang baik bagi bayi.
3. Kacang Hijau. Kacang Hijau mengandung vitamin B1, protein, fosfor, tiamin, mangan, kalium, magnesium, asam folat. Kacang hijau membantu mencukupi kebutuhan protein dan energi.
4. Pare. Mengandung vitamin K, likopen, fitokimia, lutein, anti oksidan yang sangat berguna untuk merangsang produksi insulin, menurunkan kadar gula di dalam darah, anti kanker dan sebagainya.
5. Bunga Pepaya. Mengandung vitamin A, C, fosfor, kalium, enzim papain. Sangat baik ntuk membantu meningkatkan protein dalam tubuh ibu serta meningkatkan selera nafsu makan.
6. Semangka. Mengandung vitamin A, C, asam folat, kalium. Buah semangka segar sangat baik untuk mencukupi kebutuhan vitamin A sang ibu serta kebutuhan air.
7. Labu Siam. Mengandung vitamin B6, C, K, asam folat, kalium, magnesium, zink, mangan. Labu siam dapat membantu mencukupi kebutuhan asam folat ibu yang sedang menyusui karena ketika memberi susu, membutuhkan asam folat yang cukup banyak. Labu siam juga mampu membantu pertumbuhan sel dan juga perkembangan/pertumbuhan tubuh sang buah hati.

Sudah tidak dapat di pungkiri lagi bahwa ASI merupakan mukjizat dari Tuhan yang diberikan kepada umatnya melalui ibu yang menyusui bayinya dengan ASI. ASI adalah satu jenis makanan yang mencukupi seluruh unsur kebutuhan bayi, baik fisik, psikologi, sosial maupun spiritual. Dan pemberian ASI selama 1 jam pertama dalam kehidupannya dapat menyelamatkan 1 juta nyawa bayi. Oleh karena itu kita perlu mengetahui  Makanan Untuk Memperlancar ASI  sehingga bayi anda sehat.

Terkait

Description: Makanan Untuk Memperlancar ASI Rating: 4.5 Reviewer: Unknown ItemReviewed: Makanan Untuk Memperlancar ASI
Al
Mbah Qopet Updated at: 09.35

0 komentar:

Posting Komentar